OTA RABU MALAM : Menyulut Inspirasi dalam Diskusi Seni Karawitan tentang Home Studio Recording
ada malam tanggal 5 Juni 2024, ruang diskusi Panggung Belakang Prodi Seni Karawitan menjadi saksi perbincangan dalam acara yang diberi nama “OTA RABU MALAM”. Kegiatan ini bukan sekadar pertemuan rutin, melainkan sebuah panggung bagi mahasiswa, dosen, dan alumni Program Studi Seni Karawitan untuk menggali lebih dalam tentang dunia seni terkhusu malam itu dengan tema “Home Studio Recording”.