Musik Tanpa Batas Musik Tanpa Batas (atau disingkat MTB) adalah sebuah ruang presentasi kreativitas yang menyajikan karya – karya pertunjukan musik tanpa terikat batasan genre ataupun gaya garap. Ruang ini hadir setiap akhir bulan, sebagai pengembangan dari kegiatan Ota Rabu Malam serta kerja sama alumni Jurusan Seni Karawitan ISI Padangpanjang.Program ini telah diluncurkan perdana pada 30 Oktober 2014